--> Skip to main content

Cara Mengatasi Keyboard Laptop yang rusak atau error

Mengatasi Tombol Keyboard Laptop Yang Acak – Pada hari ini saya akan membagikan tips bagaimana cara memperbaiki dengan benar tombol keyboard laptop tertekan secara acak. Masalah tombol keyboard yang berganti dengan fungsi berbeda dengan secara tidak proposional ini sering ditemui dan bahkan sering terjadi baik pada komputer (PC) maupun laptop.

Cara Mengatasi Keyboard Laptop yang rusak atau error

Cara Mengatasi Keyboard Laptop yang rusak atau error

Pada dasarnya timbulnya terjadi kesalahan tombol keyboard yang berganti fungsi dan secara acak ini disebabkan oleh tertukarnya beberapa fungsi tombol Fn ke fungsi yang berbeda. Pastinya dengan adanya masalah membuat anda bingung, membosankan dan sangat menjengkelkan apalagi hal ini terjadi ketika kita akan membuat postingan baru pada blog atau misalkan anda lagi menulis suatu artikel contohnya seperti, menyusun sebuah laporan tugas akhir, membuat surat keterangan kuliah maupun membuat sebuah lamaran pekerjaan dan lain sebagainya.

Anda tak perlu khawtir dengan terhadinya hal ini pasalnya mengapa ? karena kita hanya perlu memahami bahwa hal ini terjadi bukan karena tombol keyboard pada komputer (PC) ataupun laptop anda mengalami kerusakan yang disebut dengan hard crash, melainkan tombol keyboard secara acak ini terjadi karena fungsinya yang tertukar dan anda hanya perlu mengembalikan atau menysesuaikan keyboardnya kembali, terkecuali tombol keyboard komputer atau laptop anda sudah tidak bisa digunakan lagi yang berarti tombol tersebut tidak berfungsi maka ceritanya akan beda lagi baiknya anda periksakan keyboard PC atau laptop anda ke dokter elektronik.

Tips Mengatasi Tombol Keyboard Laptop Yang Acak dan Mengembalikan fungsi ke semula


Nah di dalam memperbaiki atau mengatasi pengoperasian keyboard Laptop maupun komputer sebagaimana mestinya sangat mudah sekali. Caranya adalah anda hanya perlu menekan tombol Fn + Insert Numlock atau menekan tombol Fn+Fn Lock, kemudian lepaskan tombol ini secara bersamaan.

Demikianlah Tips bagaimana cara memperbaiki atau mengatasi tombol keyboard laptop yang acak. Semoga bermanfaat. Mudah sekali bukan?
    Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
    Buka Komentar
    Tutup Komentar